Cara Menghilangkan Jerawat dengan Putih Telur
Senin, 09 Juni 2014
Tambah Komentar
Bagi Anda yang sangat memperhatikan masalah penampilan, memiliki jerawat di wajah memang akan sangat mengganggu. Oleh karena itu, cara menghilangkan jerawat dengan putih telur adalah hal yang Anda butuhkan.Putih telur memang memiliki begitu banyak manfaat untuk kesehatan tubuh dan juga kecantikan. Salah satu manfaat putih telur adalah untuk mengatasi jerawat.
Putih telur adalah salah satu bahan makanan yang merupakan sumber protein alami. Di dalam putih telur terdapat beberapa protein yang dibutuhkan oleh tubuh seperti potasium, fosfor, zinc dan kalsium. Asam amino yang terdapat pada putih telur juga bermanfaat untuk membentuk otot.
Selain itu, telur juga kaya akan vitamin B2 dan vitamin B3. Dimana vitamin B2 ini adalah vitamin yang bisa meredakan stres secara alami. Anda mungkin sudah tahu bahwa stres akan meningkatkan produksi minyak pada wajah sehingga menimbulkan jerawat. Sedangkan vitamin B3 akan meningkatkan aliran darah dalam tubuh. Selain itu, kandungan zinc yang terdapat dalam telur juga bisa membantu untuk mengatur keseimbangan hormon, meningkatkan imunitas tubuh dan juga menyembuhkan luka. Semua kandungan inilah yang membuat telur menjadi salah satu cara alami untuk mengatasi jerawat.
Cara menghilangkan jerawat dengan putih telur pun cukup mudah, yaitu
Lakukan ini secara rutin untuk membuat wajah Anda bebas dari jerawat yang akan mengganggu penampilan Anda. Cara ini sangat cocok bagi Anda yang memiliki wajah berminyak atau kombinasi. Selain untuk mengatasi jerawat, cara ini juga berguna untuk mengecilkan pori-pori kulit wajah, mengencangkan kulit wajah, mencerahkan wajah dan melembabkan kulit wajah.
sumber http://ift.tt/1oNnqU4
Putih telur adalah salah satu bahan makanan yang merupakan sumber protein alami. Di dalam putih telur terdapat beberapa protein yang dibutuhkan oleh tubuh seperti potasium, fosfor, zinc dan kalsium. Asam amino yang terdapat pada putih telur juga bermanfaat untuk membentuk otot.
Selain itu, telur juga kaya akan vitamin B2 dan vitamin B3. Dimana vitamin B2 ini adalah vitamin yang bisa meredakan stres secara alami. Anda mungkin sudah tahu bahwa stres akan meningkatkan produksi minyak pada wajah sehingga menimbulkan jerawat. Sedangkan vitamin B3 akan meningkatkan aliran darah dalam tubuh. Selain itu, kandungan zinc yang terdapat dalam telur juga bisa membantu untuk mengatur keseimbangan hormon, meningkatkan imunitas tubuh dan juga menyembuhkan luka. Semua kandungan inilah yang membuat telur menjadi salah satu cara alami untuk mengatasi jerawat.
Baca Juga
Cara menghilangkan jerawat dengan putih telur pun cukup mudah, yaitu
- Siapkan sebutir telur;
- Setelah itu, kupas telur tadi;
- Kemudian, pisahkan antara kuning dan putih telurnya;
- Ambil bagian putih telurnya dan kocok;
- Setelah itu, oleskan putih telur tadi pada wajah Anda dan diamkan selama 15 menit;
- Setelah 15 menit, bilaslah wajah Anda dengan menggunakan air bersih.
Lakukan ini secara rutin untuk membuat wajah Anda bebas dari jerawat yang akan mengganggu penampilan Anda. Cara ini sangat cocok bagi Anda yang memiliki wajah berminyak atau kombinasi. Selain untuk mengatasi jerawat, cara ini juga berguna untuk mengecilkan pori-pori kulit wajah, mengencangkan kulit wajah, mencerahkan wajah dan melembabkan kulit wajah.
sumber http://ift.tt/1oNnqU4
Belum ada Komentar untuk "Cara Menghilangkan Jerawat dengan Putih Telur"
Posting Komentar